Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Prak 09 - 10 - Membuat Animasi Berdasarkan Video Referensi

1. Tujuan Mahasiswa mampu membuat animasi 3D dari sebuah logo berdasarkan deskripsi komunitas dan video referensi. 2. Alat Maxon Cinema 4D Adobe After Effects 3. Bahan https://www.youtube.com/watch?v=wp2XROkD1ic 4. Dasar Teori   Bumper   adalah animasi pembuka atau penutup dalam sebuah program video yang merupakan animasi pendek yang menggambarkan identitas sebuah acara atau instansi. Dengan adanya bumper tersebut, acara atau instansi tersebut akan mudah dipahami oleh pemirsa tanpa perlu penjelasan yang panjang lebar. Bumper dibagi menjadi 2 kategori, yaitu bumper in dan bumper out. Bumper in yaitu signature untuk masuk ke segmen dalam program video. dan bumper out yaitu signature tanda segmen itu berakhir. Bumper terdiri dari 3 macam, antara lain : Bumper atau potongan dalam bagian dan berdurasi 5-10 detik, yang biasanya ditampilkan sebelum atau sesudah break show. Opening bumper atau bagian pembuka acara dan berdurasi 25-30 detik, bumper ini biasanya dit

Praktikum 8 Video Referensi

1. Tujuan       Mahasiswa mampu mengumpulkan beberapa video animasi untuk digunakan sebagai referensi visual. 2. Alat Browser (ex. Chrome, Firefox, Safari, IE, … Search Engine (ex. Google, Bing, Yandex, …) 3. Bahan      Video  4. Dasar Teori      Bumper   adalah animasi pembuka atau penutup dalam sebuah program video yang merupakan animasi pendek yang menggambarkan identitas sebuah acara atau instansi. Dengan adanya bumper tersebut, acara atau instansi tersebut akan mudah dipahami oleh pemirsa tanpa perlu penjelasan yang panjang lebar. Bumper dibagi menjadi 2 kategori, yaitu bumper in dan bumper out. Bumper in yaitu signature untuk masuk ke segmen dalam program video. dan bumper out yaitu signature tanda segmen itu berakhir. Bumper terdiri dari 3 macam, antara lain : Bumper atau potongan dalam bagian dan berdurasi 5-10 detik, yang biasanya ditampilkan sebelum atau sesudah break show. Opening bumper atau bagian pembuka acara dan berdurasi 25-30 detik, bumper i